Pembelajaran Bahasa Arab






Problem pembelajaran bahasa arab yang paling serius untuk di tangani adalh keseriusan belajar siswa dan keseriusan guru dalam mengajar. Keseriusan belajar dan mengajar in tidak bisa diawali oleh sikap terpaksa untuk mengikuti sebuah pembelajaran bahasa arab.



Ada 3 kunci yang perlu dipahami dengan baik terkait dengan pembelajaran bahasa asing, yaitu pendekatan, metode dan teknik.

1. Pendekatan adalah sejumlah asumsi yang berkaitan dengan sifat alami penngajaran bahasa, dan pembelajaran nya

2. Metode adalah rencana dari pengajaran bahasa yang konsisten dengan suatu pendekatan


3. Teknik dimaksudkan sebagai apa yang benar benar berlangsung dalam kelas pembelajaran bahasa, atau sebuah strategi khusus yang digunakan untuk mencapai sasaran.


mau tau lebih banyak ?
 cek langsung yaaa!

Comments

Post a Comment